MUNA BARAT, suaraKPK.com -
Tahapan pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak se Indonesia terus berjalan. Bakal calon ( Balon) bupati dan wakil bupati terus berlomba membangun komunikasi ditingkat pusat bersama petinggi partai politik untuk mendapatkan rekomendasi
Dari sekian partai politik yang memiliki kursi di DPRD, baru PKB yang sudah mengeluarkan rekomendasi buat bakal calon bupatinya.
Untuk sebaran di Indonesia, itu sudah 64 rekomendasi yang dikeluarkan oleh PKB. Namun, untuk di Sultra dari 17 kabupaten/kota, baru dua kabupaten yang sudah diberikan rekomendasi
Yakni Laode Darwin untuk Kabupaten Muna Barat dan Laode Ruslan B Kabupaten Buton. Sebagaimana daftar nama nama penerima rekomendasi dari PKB tersebar dibeberapa media sosial.
Ketua PKB Muna Barat, Laode Amin saat dihubungi via WA nya ikut membenarkan. " Iya hari ini penyerahanya,"tkatanya (Udin Yaddi)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar